Yamaha Vixion meraih penghargaan berdasarkan penilaian "The Best Fuel Comsumption Motor Sport 125 ? 160 cc" dan "The Best Feature and Technology Motor Sport 125 ? 160cc". Penilaian ini dilakukan oleh tim Otomotif Grup Gramedia dalam jangka waktu minimal 6 bulan dan dilakukan penilaian secara detail dengan perbandingan motor sekelasnya.
Ajang penghargaan ini dilakukan dalam program Otomotif Award 2010 pada 9 Mei lalu. Program inipun dilaksanakan dalam kegiatan Tumplek Blek 2010. Berbagai produk motorsport keluaran ATPM di Indonesia mengikuti ajang ini. Perbedaan penghargaan Otomotif Award dengan penghargaan lainnya, adalah lebih fokus menilai pada hasil teknologi, performa, inovasi, kenyamanan dan tentunya penggunaan BBM yang dibuat produsen. Penghematan BBM termasuk salah sebagai salah satu penilaian dan kampanye yang sedang dilakukan Otomotif</b> yaitu "Green and Clean Program". Berbeda dengan penghargaan lainnya yang menilai kemampuan ATPM dari segi penjualan ataupun pencitraan yang baik perusahaan sebagai bentuk kepercayaan publik. Penghargaan "The Best Bike of the Year 2010" diserahkan langsung kepada GM Promotion dan Motorsport YMKI, Bambang Asmarabudi.
Kekuatan performa dan teknologi Vixion semakin tak tertandingi oleh motor lain dikelasnya. Dengan teknologi SOHC Fuel Injection dan Liquid Cooled serta ForgedPiston menjadikan motor lebih ekonomis dari sisi komsumsi bahan bakar. Jadi, tak salah jika inovasi Vixion diciptakan bagi Motobikers yang mencari solusi hemat bahan bakar.
Keunggulan teknologi Vixion yang dikenal publik barulah sebagian yang diberikan motor bertenaga 150cc ini. Motor ini juga memiliki Delta Box sebagai elemen untuk memberikan kestabilan dan kenyamanan berkendara. Kemudian ada juga Diasyl Cylinder yang meredam suara mesin sekaligus membuat mesin tetap dingin sehingga tidak membuat mesin cepat panas meski dalam perjalanan jarak jauh.
Buat Motobikers, Yamaha Vixion memberikan lebih dari sekadar performa dan penampilan lelaki sejati. Kekuatan motor ini selalu teruji melewati berbagai tantangan. Mulai dari tantangan di jalan, competitor hingga penilaian para dewan juri Otomotif Award 2010. Dengan inovasi dan teknologi yang diciptakan, tak salah jika Yamaha Vixion menang dalam ajang otomotif bergengsi ini terpilih sebagai motor terbaik tahun 2010.
sumber:www.yamaha-motor.co.id
Popular Posts
-
2012 YAMAHA FZ8 50th Anniversary Edition Motorcycle wallpapers, insurance, accident lawyers information, review and specifications 2012 YAMA...
-
2012 YAMAHA FZ8 Motorcycle wallpapers, insurance, accident lawyers information, review and specifications 2012 YAMAHA FZ8 Klik gambar untuk ...
-
Conseguimos outras imagens que revelam a nova aparência da versão 2012 do utiltário Hilux SW4 da Toyota. Depois da picape, revelada oficial...
-
harga body kit Kawasaki Ninja 250R , Bosan dengan body Kawasaki Ninja 250R, nih ada body kit yang dibanderol Rp 8,5 juta, Ada tipe synter ...
-
Tag: motor drag liar, motor drag mio, motor drag race, motor drag indonesia, motor drag 2010, motor drag 2011, motor drag rx king, motor dra...
-
Harga Motor Kawasaki Ninja 2012 ZZ-R1400/ZX-140R, semakin dekat dengan 2012 semua pabrikan sepeda motor, sudah mempersiapkan motor baru, se...
-
I was afraid it was 2002 suzuki BALENO admirable if the modification by the appropriate hand. 2002 suzuki BALENO modification is actual goo...
-
Tag: Motor Modifikasi, Motor Modifikasi Yamaha, Motor Modifikasi 2010, Motor Modifikasi Satria FU, Motor Modifikasi Honda, Motor...
-
honda scoopy vs vespa super 1961 , hmm judul di atas rasanya tak berimbang, tapi kita lihat apa saja kesamaan dari honda ccoopy dan vespa ...
-
2012 YAMAHA V-Star 950 Tourer Motorcycle wallpapers, insurance, accident lawyers information, review and specifications 2012 YAMAHA V-Star 9...
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment